Manfaat Kulit Salak Dan Resepnya


1.Mengurangi dan Mengobati Penyakit Diabetes
Banyak orang yang tidak tahu manfaat dari kulit salak, sehingga ketika mngupas untuk dimakan, kulitnya lansung dibuang ke tong sampah, tahukah anda dibalik kulit salak tersimpan manfaat yang luar biasa untuk penyembuhan beberapa penyakit. Salah satu penyakit yang dapat disembuhkan oleh kulit buah salak adalah diabetes atau kencing manis. Diabetes merupakan penyakit yang ditandai dengan tingginya kadar glukosa (gula sederhana) dalma darah dikarenakan tubuh tidak dapat melepaskan atau menggunakan insulin secara cukup. Insulin sendiri merupakan hormon yang dilepaskan pankreas dan bertanggung jawab dalam mempertahankan kadar guladarah yang normal.
Langkah-langkah:
Sediakan kulit salak secukupnya, cuci bersih
Maukkan ke dalam kuali (jangan menggunakan kuali besi ataupun alumunium)
Tuang air secukupnya dan rebus menggunakan api kecil hingga mendidih
Saring air rebusan tersebut dan minum setelah dingin (kira-kira sebanyak 1 liter sehari)
Kulit salak yang sudah direbus tidak boleh digunakan kembali
Silahkan Anda minum secara rutin dalam waktu dua minggu dan rasakan efek positif dari air rebusan salak tersebut. Air rebusan kulit salak ini dapat membuat diabetes kering yang sering melonjak menjadi normal, serta tekanan darah lebih stabil.

Mengobati Ambeien
Selain dapat mengobati diabetes, kulit buah salak juga dapat bermanfaat untuk mengobati ambeien. Berikut merupakan resepnya.
Langkah-langkah:
Siapkan 5 lembar daun salak, cuci bersih
Rebus daun-daun tersebut menggunakan 2 gelas air ukuran sedang
Masukkan gula merah secukupnya
Saring air rebusan tersebut dan minum 2 kali sehari.

Mencegah Sembelit
Manfaat yang selanjutnya yaitu mencegah sembelit. Hal ini dikarenakan kulit salak memiliki kandungan serat yang cukup tinggi, sehingga dapat membantu memperbaiki masalah pencernaan yang berhubungan dengan susah buang air besar (BAB). Namun, kulit yang dimaksud adalah kulit aria tau kulit tipis buah salak. Anda dapat memakannya langsung ketika Anda memakan buah salak.
(Manfaat)
Oleh : Herbal Sunnah
Share on Google Plus

About healthy living

0 comments:

Post a Comment